Jumat, 14 Oktober 2016

Doa Zifaf. Ini dilakukan ketika suami usai ijab qobul perkawinan saat awal ketemu sang istri.

Doa Zifaf. Ini dilakukan ketika suami usai ijab qobul perkawinan saat awal ketemu sang istri. Dengan cara meletakkan telapak tangan kanannya di kepala sang istri seraya berdoa.
Adapun doanya adalah sebagai berikut :
بسم الله الرحمن الرحيم . بارك الله  لكل  واحد منا  في  صاحبه[1].
اللَّهُمَّ إِنِّي أَسْأَلُكَ مِنْ خَيْرِهَا وَخَيْرِ مَا جَبَلْتَهَا عَلَيْهِ، وَأَعُوْذُ بِكَ مِنْ شَرِّهَا وَشَرِّ مَا جَبَلْتَهَا عَلَيْهِا    






[1] Al-adzkar  an-Nawawi, Hal. 251

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silakan Komentar di bawah ini :

Universalitas Nilai Islam Pada Generasi Millenial Era Digital

       sumber gambar : republika.co.id.          Kajian mengenai sejarah peradaban Islam telah melalui dan mengalami beberapa periode, pada...